Learn How To Own Great Youtube Channel
Hi Learners! Channel Youtube adalah sebuah alat pada akun youtube, yang dapat digunakan untuk mengupload video di youtube, mempublikasikan video yang telah selesai diupload, dan melakukan aktifitas lainnya di youtube seperti menghapus video kita sendiri, berkomentar pada video orang lain, dll.
Bisa dikatakan, membuat dan memiliki channel youtube adalah sebuah kewajiban, jika anda ingin bisa mengupload/memasukkan video di youtube dan menjadi seorang youtuber.
Channel youtube itu juga bisa diibaratkan sebagai channel TV milik Anda sendiri di dunia online, dimana Anda juga bisa mengisi program apa yang akan anda tayangkan di channel Anda. Jika serius ditekuni, Anda memiliki ide yang kreatif, serta diisi banyak video menarik dan bermanfaat, maka satu channel youtube bisa menghasilkan jutaan, puluhan juta bahkan ratusan juta per bulannya! Ayo attend workshop ini dan jadikan lah dirimu Content Creator di Youtube!
WHAT WILL YOU LEARN?
- Melakukan riset keyword
- Membuat video yang menarik, berdurasi panjang dan gambar yang berkualitas
- Tingkatkan reputasi channel
ABOUT THE TEACHER(S)
JUNIOR EKA PUTRO (Chief Executive Officer)
He began his career as a digital journalist at Astaga.com, one of the largestnational online media in the era of the first national internet boom, before moving to the Kompas Gramedia group.
He was once trusted to be Managing Editor of Hai and became one of thefounders of HAI Day, the largest youth festival in Indonesia. After that, he became a digital commander in Kompas Gramedia Group of Magazine.The Indonesian Young Music Entrepreneur finalist 2007 then founded a content marketing agency called Grid Story Factory.
Now, he become one of the founders of JEDI.He is the man behind the success of Soundrenaline 2002-2005, Dream Band,Pesona.travel (Kemenpar travelling website for locals), and many more.
Syarat & Ketentuan
WHAT IS THE PRICE INCLUSIVE OF?
- Manual Book
- E Certificate
- Meals
WHAT DO YOU NEED TO BRING?
- Laptop
Bagaimana menuju ke lokasi?
Jalan Salihara No. 41A RT.14/RW.3, Pasar Minggu, South Jakarta City, Jakarta, Indonesia